Tentang Penulis


PERJALANAN SINGKAT PENULIS
 1992 - 2015

 Lahir, hari senin, 16 November 1992. Dengan nama Yogi Gunavaro.


 Anak pertama dari dua bersaudara. Lahir dan dibesarkan dari kedua orang tua,
Encah Suherman (Tanti Guna) dan Nuryati (Djiaw Giok Hwa), 
ditemani satu orang adik perempuan bernama Yassa Guna Devi. 
Aktif dikegiatan Buddhis sejak SMB (Sekolah Minggu Buddhis) sampai remaja.

Saat kuliah di Politeknik Pajajaran ICB - Bandung
(Pelantikan sebagai wakil ketua senat mahasiswa 2010-2011)
Saat Wisuda Diploma III, Januari 2013

 12 Mei 2013, memutuskan untuk menjadi seorang Samanera (calon Bhikkhu)
di Vihara Buddhagaya Watugong - Semarang, Jawa Tengah.


  
13 Juni 2015 bertempat di Vihara Jakarta Dhammacakka Jaya - Jakarta
 Menerima Upasampada sebagai seorang Bhikkhu bersama dengan tujuh orang Bhikkhu lainnya.
(dari kanan: B. Sakhadhammo, B. Silayatano, B. Atthapiyo, B. Saccapiyo, B. Gunapiyo,
B. Cattapiyo, B. Indamedho, dan B. Virasatiko)


 

Bersama dengan empat orang Bhikkhu lainnya (B. Saccapiyo, B. Cattapiyo, B. Indamedho, 
dan B. Virasatiko) dan dua Bhante lainnya (B. Abhayanando dan B. Virasilo), 
 penulis menetap di -
Vihara Jakarta Dhammacakka Jaya
Jl. Agung Permai XV/12, Jakarta 14350



Tidak ada komentar:

Posting Komentar